Tips Mudah Menambah Related Post dengan Thumbnail
Saya mau bagi sedikit info nih mengenai cara membuat related post dengan gambar di dalamnya dengan cara yang mudah.Related Post berguna untuk menampilkan list judul postingan yang berhubungan dengan postingan utama. Sehingga memudahkan pembaca untuk mencari topik yang berkaitan. Agar lebih jelas perhatikan gambar dibawah ini.- Email: alamat email kita
- Blog link: Alamat blog dimana kita akan memasang widget related post dengan thumbnail
- Platform: Pilih Blogger
- OtherWidth: pilih jumlah related post yang mau ditampilkan
You might also like:
Tidak ada komentar:
Posting Komentar